SELAMAT KEPADA PRODI TEKNOLOGI MANUFAKTUR YANG MENDAPATKAN AKREDITASI BAIK SEKALI DARI LAM-TEKNIK

Jumat, 26 Agustus 2022 - 14:10:22 WIB
Dibaca: 393 kali

 

Berdasarkan keputusan LAM Teknik no. 0036/SK/LAM TEKNIK/VD3/VIII/2022, yang menyatakan bahwa Program Studi Teknologi Manufaktur pada Program Diploma Tiga Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya mendapatkan Akreditasi Baik Sekali. Sertifikat berlaku mulai tanggal 21 Agustus 2022 hingga 20 Agustus 2027. Sertifikat ditetapkan di Jakarta pada tanggal 21 Agustus 2022. Sertifikat secara resmi diterbitkan oleh LAM Teknik dan ditandatangani oleh Prof. Dr.-Ing. Ir. Misri Gozan, M.Tech., IPU., ASEAN.Eng. Akreditasi ini merupakan akreditasi pertama dan satu-satunya di Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya kerena Prodi yang lain belum ada yang melakukan ISK sehingga Akreditasinya masih berbentuk Huruf "A/B/C".